Alasan Pentingnya Mempelajari Bahasa Arab
Pentingnya belajar bahasa arab |
ilmufid.com - Saat ini, kita sering mendengar pertanyaan bahwa apa saja manfaat dari belajar bahasa Arab? Apa pentingnya mempelajari bahasa Arab? Disini kami akan membahasnya lebih jauh tentang berbagai manfaat dan pentingnya dalam mempelajari bahasa arab dan berbagai hal yang bisa dicapai dengan berbahasa arab.
Dengan begitu, selain anda bisa mengetahui pentingnya mempelajari bahasa Arab yang akan dibahas disini, anda juga akan mengetahui apa manfaat dan pentingnya belajar bahasa Arab bagi kehidupan kita sehari-hari.
Mempelajari bahasa Arab termasuk bagian dari agama islam
Ketika kita mempelajari bahasa arab, itu sudah bagian dari mempelajari agama islam itu sendiri, itulah kenapa pentingnya mempelajari bahasa arab yang bisa kita ketahui, metode mudah belajar bahasa Arab
Karena Allah ta'ala menurunkan agama islam dan ayat-ayat Al-Qur'an dengan berbahasa arab melalui perantara malaikat Jibril alaihissalam kepada nabi Muhammad Shalallahu alaihi wasallam.
Dengan mempelajari bahasa arab kita telah menjalani belajar agama juga, belajar bahasa Arab tanpa guru
وأيضا فإن نفس اللغة العربية من الدين ، ومعرفتها فرض واجب، فإن فهم الكتاب والسنة فرض، ولا يفهم إلا بفهم اللغة العربية، وما لا يتم الواجب إلا به فهو واجب .
“Dan juga perlu dipahami bahwa bahasa arab itu adalah bagian dari agama, mempelajarinya adalah fardhu wajib, karena untuk memahami Al-Qur’an dan Sunnah itu wajib, memahaminya tidaklah bisa kecuali dengan memahami bahasa arab, sedangkan kaedah menyatakan, ‘Sesuatu yang wajib yang tidak bisa terpenuhi kecuali dengannya, maka itu dihukumi wajib.’ Kemudian untuk mempelajarinya tadi, ada yang hukumnya fardhu ‘ain dan ada yang hukumnya fardhu kifayah.” (Iqtidha’ Ash-Shirath Al-Mustaqim, 1: 527)
Belajar bahasa Arab pun luas, tidak hanya dengan menghafal kosakata saja, tetapi bisa anda pelajari berbagai kitab fikih, aqidah, tafsir yang menggunakan bahasa arab lainnya yang dimana disana akan ada sangat banyak kosakata yang baru yang bisa langsung anda artikan dan hafalkan.
Bukan hanya mendapatkan ilmu bahasa saja, maka ilmunya juga akan ditambah yang dimana bisa mengetahui apa isi dari kitab yang anda baca tersebut, itulah pentingnya mempelajari bahasa arab, belajar bahasa Arab dari nol
Memahami Al-Qur'an dan hadits-hadits
Sebagaimana kita ketahui bahwasanya Allah ta'ala menurunkan kitab-kitabnya dengan berbahasa Arab, belajar bahasa Arab gratis
إِنَّا أَنْزَلْنَاهُ قُرْآنًا عَرَبِيًّا لَعَلَّكُمْ تَعْقِلُونَ
“Dan kami telah menurunkan Al-Quran yang berbahasa Arab agar kalian memahaminya”. (QS. Yusuf: 2)
Dan ketika kita telah mengetahui bahasa Arab, maka memahaminya dan mempelajarinya lebih lanjut akan menjadi lebih mudah dan cepat dibandingkan sebelum memahami bahasa Arab, dengan begitu anda akan lebih mudah apabila sudah belajar bahasa Arab dibandingkan belum mempelajarinya.
Selain untuk memahami Al-Qur'an, bahasa arab juga menjadi bahasa yang dipakai oleh nabi Muhammad Shalallahu alaihi wasallam dalam sabdanya dengan para sahabat lainnya, belajar bahasa Arab online
Memahami Al-Qur'an dan hadits membuat kita makin paham dengan isi kandungan yang terkandung dalamnya, itulah pentingnya belajar bahasa Arab selain sebagai bahasa Arab sebagai bagian dari mempelajari islam.
Al-Qur'an dan Sunnah mencakup berbagai macam ilmu dan dari banyak segi yang berbeda, yang sangat-sangat penting dan berguna tentunya untuk kehidupan umat muslim seperti kita ini, tips belajar bahasa Arab pemula
Dari ilmu akidah sampai akhlak ada disana, walaupun ketika kita belajar Al-Qur'an dan hadits-hadits itu sudah ada terjemahannya, lebih utama apabila kita telah mengetahui makna dari itu semua terlebih dahulu, itulah kenapa pentingnya mempelajari bahasa Arab.
Memahami do'a-do'a berbahasa Arab
Dengan tahu bahasa arab, berdo'a akan makin yakin dan paham apa yang ada dalam do'a tersebut, dengan begitu berdo'a akan menjadi lebih khusyu' dibandingkan sebelum mengetahui arti kalimat bahasa Arab.
Apabila berdo'a makin khusyu' maka do'a tersebut akan semakin mudah dikabulkan oleh Allah ta'ala kepada hambanya yang banyak meminta kepadanya dengan dibarengi kekhusyu'an, tips belajar bahasa Arab dengan mudah
Oleh karena itu, salah satu cara agar semakin paham do'a-do'a adalah dengan mempelajari bahasa arab, dengan begitu, itulah salah satu kenapa pentingnya mempelajari bahasa Arab yang mulia ini.
Memahami bacaan berbahasa Arab
Ketika anda melihat tulisan arab, anda langsung mengerti apa yang dimaksud dari tulisan arab tersebut, bisa itu sebuah pidato, sya'ir, kata-kata bijak dan lainnya, dengan pentingnya belajar bahasa Arab begitu anda akan memahami bacaan Arab tersebut dengan artinya.
Ada banyak sekali tulisan-tulisan Arab yang bagus rangkaiannya serta bermakna tinggi, apabila anda tahu bahasa Arab maka anda akan semakin senang melihat tulisan tersebut, karena kata-katanya memang sangat indah dan memiliki makna yang bagus seperti tulisan pada mahfudzot.
Atau bacaan cerita berbahasa arab yang bisa anda cari di internet atau buku-buku berbahasa arab yang terdapat cerita didalamnya, itulah pentingnya mempelajari bahasa arab yang dimana dapat membantu kita dalam memahami bacaan-bacaan berbahasa Arab.
Dengan pentingnya mempelajari bahasa Arab begitu anda bisa mengetahui arti tulisan arab tersebut, tanpa harus mencari-cari arti dari tulisan tersebut di kamus ataupun harus bertanya-tanya ke orang lain agar tahu apa yang dimaksud dari sebuah tulisan arab tersebut.
Memudahkan menghafal ayat-ayat Al-Qur'an dan hadits-hadits
Karena tahu bahasa arab, menghafal Al-Qur'an menjadi lebih mudah karena ketika membaca sebuah ayat Al-Qur'an, kita menjadi tahu arti dan maksud yang terkandung dalam sebuah ayat tersebut. Dan otak akan menyimpannya semakin kuat dalam mengingat ayat tersebut serta menjadi lebih kuat.
Karena salah satu cara mempercepat menghafal Al-Qur'an adalah dengan membaca terjemahan dari ayat-ayat di suatu surah dalam Al-Qur'an, dengan anda tahu pentingnya mempelajari bahasa Arab, akan dapat membantu anda dalam memudahkan menghafalkan ayat Al-Qur'an serta hadits-hadits yang mulia.
Bukan hanya mempermudah dalam menghafal Al-Qur'an, dalam menghafal hadits-haditspun juga termasuk bisa lebih mudah dalam menghafal serta memahaminya, dengan pentingnya mempelajari bahasa Arab, anda akan menjadi semakin paham atas arti terjemahan dari hadits tersebut, cara cepat belajar bahasa Arab sendiri
Sama seperti Al-Qur'an, dengan tahu bahasa arab akan menjadi lebih mudah mengingatnya dibandingkan sebelum tahu bahasa Arab, itulah kenapa pentingnya mempelajari bahasa Arab yang bisa anda lakukan untuk membantu anda dalam menghafal serta memahami Al-Qur'an dan hadits yang mulia.
Dan juga bisa saja, ketika mendapatkan satu kosakata, bisa langsung tersambung ke sebuah hadits yang telah dihafal, itulah kenapa anda harus mengetahui pentingnya belajar bahasa Arab selaain sebagai bagian dari agama Islam, cara belajar bahasa Arab dengan artinya
Itulah pentingnya belajar bahasa Arab bagi kita semua khususnya umat muslim yang dimana Allah ta'ala menurunkan kitab suci Al-Qur'an dengan berbahasa arab. Sudah sepatutnya kita hendaknya belajar bahasa Arab atau minimal tahu sedikit bahasa Arab sehari-hari yang sering digunakan.
Bahasa Arab memudahkan dalam berdakwah
Ketika tahu bahasa Arab, berceramah terasa semakin mudah, karena dalam berceramah akan membawakan dalil-dalil yang tentunya dalam bahasa arab yang telah dihafal, kefasihannya maka akan terasa sekali perbedaannya dengan yang belum mengenal bahasa Arab, kenapa belajar bahasa Arab?
Oleh karena itu, berdakwah akan terasa lebih mudah dibandingkan belum tahu bahasa Arab, dengan begitu apabila anda sudah mengetahui pentingnya belajar bahasa Arab sekarang ini, anda bisa langsung mencoba untuk mempelajarinya agar dapat berdakwah dengan mudah.
Dan masih banyak lagi manfaat dari pentingnya belajar bahasa Arab yang bisa anda dapatkan darinya. Saya rasa dengan bisa dan tahu bahasa Arab serta tahu apa pentingnya mempelajari bahasa arab maka akan menjadi semakin paham dan mudah dalam melakukan kewajiban-kewajiban agama islam yang Allah ta'ala telah suruh lakukan dan juga menjauhkan larangan-larangan yang Allah ta'ala larang.
Sekian dulu, pembahasan artikel ini tentang pentingnya belajar bahasa Arab ini, diharapkan agar anda bisa memahami agama Islam lebih banyak ketika sudah belajar bahasa Arab dengan mengetahui pentingnya mempelajari bahasa Arab lebih banyak. Semoga bermanfaat
Posting Komentar untuk "Alasan Pentingnya Mempelajari Bahasa Arab"